[INFOGRAFIS] LAP. PERTANGGUNGJAWABAN REALISASI APBDES TAHUN 2022
22 Maret 2023
Pada tahun 2022, Pemdes Purwosari melaksanakan kegiatan pembangunan jembatan di blok Dunggudel. Jembatan ini dibangun untuk mempermudah transportasi petani menuju lahan pertanian khususnya petani di...
Setelah dua hari sebelumnya dilaksanakan kegiatan pembentukan panitia pilkades, Jum'at (23/06/2023) dilaksanakan kegiatan lanjutannya yaitu pelantikan panitia pilkades terpilih. Masih sama seperti...
Salah satu tahapan dalam kegiatan Pemilihan Kepala Desa (Pilkades) adalah Pembentukan panitia. Di Desa Purwosari tahapan pembentukan panitia ini diselenggarakan pada hari rabu malam (21/06/2023)....
BLTDD periode juni 2023 telah tersalurkan. Pelaksanaan penyalurannya adalah hari ini Senin, 19 Juni 2023 di ruang pertemuan Desa Purwosari.Dalam penyaluran kali ini hadir Camat Magetan untuk...
Hari ini (jum'at, 19/05/2023) diselenggarakan kegiatan Sosialisasi terkait Pilkades di Balai Desa Purwosari. Seperti diketahui, masa jabatan Kepala Desa Purwosari akan habis pada tahun 2023. Merujuk...
Selama 3 hari, mulai rabu (17/05/2023) sampai dengan jum'at (19/05/2023) di Balai Desa Purwosari diselenggarakan kegiatan yang bernama Forum Konsultasi Publik (FKP) Pendataan Awal...
BLTDD periode Mei 2023 telah disalurkan kepada para KPM. Penyaluran dilaksanakan hari ini senin (15/05/2023) menjelang siang hari. Lokasi penyaluran di Balai Desa Purwosari. Dalam penyaluran BLTDD...